Minggu, 03 Mei 2015

BANDAR UDARA YOGYAKARTA


Nama / Kode IATA / Kode ICAO
Bandara Internasional Adisutjipto / JOG / WARJ


ALAMAT / CONTACT
Jl Raya Solo KM 9 Maguwoharjo Yogyakarta, Indonesia
Telp 0274 498261, 498266
Fax 0274 560155

PENGELOLA
PT. Angkasa Pura I Yogyakarta

AIRPORT TAX
Domestik : Rp 35.000,-
Internasional : Rp 100.000,-

TENTANG
Terletak di desa Maguwoharjo, Kabupaten Sleman , Nama bandara tersebut sebelumnya adalah Maguwo kemudian penggantian nama dilakukan setelah pesawat Dakota VT-CLA yang dikemudikan oleh Marsekal Muda Anumerta Agustinus Adisutjipto ditembak jatuh oleh pesawat Belanda tanggal 29 Juli 1947.

Bandara Adisutjipto diubah menjadi bandara internasional pada tanggal 21 Februari 2004 setelah Maskapai Garuda Indonesia mengoperasikan rute Yogyakarta – Kuala Lumpur dan disusul beberapa maskapai lain yang mengoperasilan rute internasional.

LAYANAN
1. Informasi Pariwisata
2. Terminal Kedatangan dan Keberangkatan Domestik
3. Terminal Kedatangan dan Keberangkatan Internasional
4. Layanan Akomodasi dan Transportasi
5. Layanan ATM banking, Money Changer
6. Layanan Store / Market
7. Layanan Cafe dan Lounge

FASILITAS
1. Trolley Barang
2. Toilet Umum
3. Mushola
4. Smoking Area
5. Parkir Mobil & Parkir Motor
6. Keamanan (x-ray, walk trough, handy metal detector, fire alarm, dan explosive detector)

MASKAPAI PENERBANGAN
1. Airasia
2. Citilink
3. Express Air
4. Garuda Indonesia
5. Lion Air
6. Wings Air
7. Batik Airlines
8. Sriwijaya Air
9. Nam Air
10. Merpati Airlines
11. Mandala Airlines
12. Tiger Airways
13. Aviastar

CEK JADWAL PENERBANGAN
Akses jadwal Penerbangan Domestik lengkap dan 24 jam melalui website www.mediatovel.com